Jumlah Daerah Bencana Kebakaran Hutan Menurut Jenis Topografi Dan Kecamatan Tahun 2021
Kebakaran hutan, kebun dan lahan adalah suatu peristiwa terbakarnya hutan, kebun atau lahan baik secara alami maupun oleh perbuatan manusia sehingga mengakibatkan kerusakan lingkungan yang menimbulkan kerugian ekologi, ekonomi, sosial budaya, dan politik. Kebakaran hutan dan lahan adaah kejadian berulang setiap tahun yang pada umumnya terjadi pada musim kemarau baik di dalam kawasan hutan yang menjadi kewenangan pemerintah maupun pada lahan-lahan milik masyarakat namun demikian kebakaran hutan dan lahan adalah tanggung jawab kita bersama.